3. Pemanfaatan Magnet dalam PLTN
Pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) merupakan pembangkit listrik yang menggunakan energi nuklir. Pada PLTN, panas diperoleh dari reaksi pemecahan inti atom (fusi) dalam suatu reaktor nuklir.
Ayo Menonton
Video berikut ini akan menjelaskan mengenai PLTN (Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir) dan bagaimana cara reaktor nuklir bekerja.
Video 11. PLTN (Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir)
Mari Mencoba
Petunjuk :
- Berikut adalah pernyataan mengenai PLTN.
- Jawab benar jika menurut kamu pernyataan pada soal benar.
- Jika jawaban kamu benar akan diberi tanda dan jika salah diberi tanda
- Pada saat jawaban dipilih, hasil benar atau salah akan langsung terlihat.
Pembangkin listrik tenaga nuklir menggunakan uap dari pembakaran mineral alam. |
Pada PLTN panas diperoleh dari reaksi pemecahan inti atom dalam suatu reaktor nuklir. |
Pada PLTN panas diperoleh dari reaksi pemecahan inti atom dalam suatu reaktor nuklir. |
Panas dari pemecahan atom digunakan untuk menggerakan turbin dan reaktor. |